Pemberdayaan UMKM Pengrajin Genteng Tanah Liat Di Desa Pejaten, Kediri-Tabanan, Bali
DOI:
https://doi.org/10.38142/ahjpm.v1i2.313Keywords:
pengrajin genteng, pejaten, pengabdian masyarakat, laporan keuanganAbstract
Atap merupakan bagian terpenting dari sebuah rumah karena atap melindungi pemilik rumah dari sinar matahari dan hujan. Banyak cara untuk membuat atap rumah yaitu salah satunya adalah dengan menggunakan genteng. Genteng terbuat dari berbagai macam material salah satunya adalah tanah liat. Program Kemitraan Masyarakat (PKM) ini dilatarbelakangi oleh banyaknya usaha genteng di Pejaten yang merupakan suatu usaha turun temurun yang sejatinya memiliki potensi untuk dikembangkan menjadi destinasi wisata alternatif. Genteng khas pejaten dikenal sampai masyarakat luar Bali. Program Kemitraan Masyarakat merupakan suatu wadah untuk membantu mitra dalam mengembangkan usahanya. Tujuan program kemitraan masyarakat ini adalah membantu mitra dalam membuat pembukuan atau catatan terkait dengan transaksi pendapatan, pengeluaran, dan biaya produksi, harga pokok produksi, sehingga mitra mengetahui secara pasti laba dan rugi usaha. Selain itu juga mitra juga mampu memahami tata kelola perusahaan terutama dalam hal menetukan strategi produksi dan pemasaran. Tujuan selanjutnya adalah mitra memiliki sistem pemasaran yang baik.
References
Larasdiputra, G. D., & Saputra, K. A. K. (2021). Sosialisasi Media Online Taniku sebagai Pendukung Bangkitnya UMKM di Masa Pandemi Covid-19 di Kelurahan Kesiman, Denpasar, Bali. Krida Cendekia?: Jurnal Pengabdian Masyarakat Sosialisasi, 01(02), 7–14.
Marlinah, L. (2020). Peluang dan Tantangan UMKM dalam Upaya Memperkuat Perekonomian Nasional Tahun 2020 di tengah Pandemi Covid 19. Jurnal Ekonomi, 22(2), 118–124.
Murti, A. K., Trisnadewi, A. A. E., Citraresmi, L. D., & Saputra, K. A. K. (2018). SAK ETAP, Kualitas Laporan Keuangan dan Jumlah Kredit yang Diterima UMKM. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 6(2), 52–61. https://doi.org/10.23887/ekuitas.v6i2.16300
Nirmalasari, D., Lubis, I. H., Kusuma, H. E., & Koerniawan, M. D. (2020). Preferensi Penggunaan Material pada Atap Rumah Tinggal. Tesa Arsitektur, 18(1), 1–9.
Pangeran, P., & Salaunaung, D. (2017). Praktek Tata Kelola dan Kepemilikan Institusional: Bukti Empiris dari Sektor Industri Perbankan. Jurnal Akuntansi, 20(2), 216. https://doi.Org/10.24912/Ja.V20i2.55
Prasetyo, P. E. (2008). Peran Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam Kebijakan Penanggulangan Kemiskinan dan Pengangguran. Akmenika Upy, 2(1), P1-13.
Priliandani, N. M. I., Pradnyanitasari, P. D., & Saputra, K. A. K. (2020). Pengaruh Persepsi dan Pengetahuan Akuntansi Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah terhadap Penggunaan Informasi Akuntansi. Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis, 8(1), 67–73. Https://Doi.Org/10.32477/Jrm.V6i1.29
Saputra, K. A. K. (2021). The Effect of Sound Governance and Public Finance Management on the Performance of Local Governments. Russian Journal of Agricultural and Socio-Economic Sciences (RJOAS), 10(118), 32–43. https://doi.org/10.18551/rjoas.2021-10.04
Sara, I. M., & Saputra, K. A. K. (2021). Manajemen Aset sebagai Wujud Implementasi Tata Kelola Desa dan Pengidentifikasian Aset untuk Meningkatkan Pendapatan Asli Desa. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 04(01), 197–206. https://doi.org/10.1002/9781119558361.ch20
Sarfiah, S. N., Atmaja, H. E., & Verawati, D. M. (2019). UMKM Sebagai Pilar Membangun Ekonomi Bangsa. Jurnal REP (Riset Ekonomi Pembangunan), 4(2), 137–146.
Sidarta, I. W. T. (2002). Dampak Perkembangan Pariwisata terhadap Kondisi Lingkungan, Sosial dan Ekonomi Masyarakat (Studi Kasus Kawasan Pariwisata Sanur, Denpasar-Bali). Doctoral Dissertation, Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.
Susanto, H. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Pengrajin Genteng Press Desa Embung Duduk Labulia Kabupaten Lombok Tengah. Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat 2019 (Senmaster 2019), 126.
Suwitari, N. K. E., & Larasdiputra, G. D. (2020). Pemasaran Konvensional Versus Online: Dimensi Hukum di Dalam E-Commerce. JAMAIKA: Jurnal Abdi Masyarakat, 1(3), 111–121.
Wahyudiati, D., & Isroah. (2018). Pengaruh Aspek Keuangan dan Kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) terhadap Kinerja Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Desa Kasongan. Jurnal Profita, 2, 1–11.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 I Gusti Ayu Athina WULANDARI, Ni Made Intan PRILIANDANI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.